Penjelasan Hidung

Selamat malam guys, berjumpa lagi dengan saya Nindy yang di mana akan menemani malam kamu semua melalui cerita saya melalui artikel saya ini dan yang ada di blog saya ini ya guys. Apa kabar nya pada malam hari ini guys, semoga kalian di berikan kesehatan dan kebahagiaan yang panjang selamanya ya guys. Ya di isi artikel saya kali ini yang di mana akan saya bagikan untuk kamu semua dan melalui tulisan saya di sini ya guys. Topik saya kali ini masih berhubungan dengan dunia kesehatan ya guys dan di mana pada malam hari ini kita akan membahas tentang Hidung pada bagian tubuh manusia.. Enjoyed.. ^o^

Pernah kah kamu merasa kan bagaimana bisa ada hidung pada bagian tubuh manusia ini guys, dan seperti apa sih isi dan yang ada di dalam bentuk hidung itu sendiri. Berikut penjelasan nya. Sebagai manusia yang di ciptakan dan adalah satu di antara semua mahkluk hidup yang nyaris 100% sempurna di muka bumi ini dan manusia pun memiliki ratusan organ yang ada di dalam tubuh manusia itu tersebut dan salah satu nya adalah yang terdapat pada hidung. hidung kalau kita liat dari luar itu tampak seperti biasa saja ya guys tetapi di dalam nya kita masih belum tau ya guys. Yang kita tau bahwa hidung hanya memiliki 2 lubang untuk bernafas saja kan guys padahal Hidung adalah indra kelima yang di miliki oleh manusia loh guys dan berkat hidung, manusia menjadi bisa mengenali berbagai macam aroma loh guys seperti bau harum atau bau busuk.


Kemudian di dalam hidung manusia terdapat dua lubang dan di tengah nya terdapat dinding pemisah ya guys dan dinding pemisah tersebut itu terbuat dari tulang dan tulang rawan atau dalam arti tulang lunak loh guys. Pada bagian atas dekat di antara kedua mata manusia di isi oleh tulang yang di mana pada bagian tengah dan bawah nya di isi oleh tulang rawan ya guys dan ketika kita menyentuh pada bagian tulang tersebut maka rasa nya agak lunak ya guys. Seperti yang kita semua ketahui ya guys di mana pada hidung manusia memiliki sedikit bulu bulu halus yang berada di antara kedua lubang pada hidung kita ya guys dan apa kalian semua pada tau fungsi dari bulu bulu tersebut guys? kalau tidak tau biar Nindy kasih tau ya guys. bulu bulu tersebut berfungsi untuk menyaring dan menjaga kelembapan udara yang akan masuk ke dalam hidung kan dan melewati nya loh guys.

Kemudian selain dari bulu bulu halus yang terdapat pada bagian lubang hidung manusia nih guys terdapat juga Silia nih guys. Nah Silia ini adalah suatu jaringan yang sangat kecil dan memiliki fungsi seperti sapu loh guys, tapi bukan sapu seperti yang kamu kira ya guys tetapi bentuk nya yang menyerupai bulu hidung itu berfungsi untuk menangkap kotoran yang telah masuk ke dalam lubang hidung kita dan mendorong nya agar tidak turun atau melewati saluran pernafasan loh guys. Buli Silia itu sendiri juga ternyata sangat sensitif loh guys yang di mana bisa mendeteksi sebuah zat berbahaya seperti contoh asap atau asap rokok gitu guys dan apabila sudah di hirup oleh hidung melewati bulu bulu tersebut yang di mana akan di deteksi oleh otak loh guys dan bisa menyebabkan bahaya pada otak apabila terus menerus asap rokok tersebut melewati sistem pernafasan manusia loh guys.

Di dalam hidung yang biasa nya di sebut oleh para ahli adalah sebuah rongga, di dalam rongga hidung manusia yang di lapisi oleh kulit dan lapisan Mukosa yang di mana berguna dan berfungsi untuk melembapkan serta menghangatkan udara yang akan kita hirup loh guys. Mukosa juga bisa memproduksi lendir yang lengket dan memiliki fungsi untuk membersihkan udara atau debu serta partikel lain nya sebelum masuk ke sistem pernafasan manusia dan ke paru paru loh guys. Kemudian di saat debu dan partikel lain nya telah menempel pada lendir dan di saat lendir mengering maka debu beserta partikel lain nya yang sudah masuk dan melewati bulu hidung akan berubah menjadi sebuah kotoran hidung yang di mana biasa kita sebut dengan upil loh guys dan bisa menyebabkan kita mendadak bersin apabila ada kotoran dan debu serta partikel yang masuk ke hidung.

Itu lah tadi penjelasan mengenai Hidung ya guys, semoga bermanfaat untuk kalian semua dan salam bahagia untuk kalian semua ya guys. Terima Kasih..
Prediksi Skor Bola Jitu
Previous
Next Post »