Penyakit Asma

Hai guys, apa kabar nya sahabat pembaca pada hari ini. Berjumpa lagi dengan saya Nindi yang di mana akan menemani hari kalian dengan memberikan informasi informasi seputaran kesehatan dan organ organ tubuh pada manusia melalui isi dari artikel saya yang sederhana ini. Terima kasih karena sahabat pembaca sudah mau meluangkan waktu nya untuk membaca isi dari artikel saya ini dan tidak lupa juga Nindi doa kan semoga sahabat pembaca sekalian di berikan kesehatan dan kebahagiaan yang panjang ya guys. Pada topik kita hari ini adalah di mana akan kita bahas mengenai gangguan pernafasan pada manusia ya guys dan merupakan salah satu penyakit yang bisa menyebabkan kematian pada seseorang dan penyakit tersebut di sebut dengan penyakit Asma. Berikut penjelasan nya..

JUDI BOLA ONLINE TERPERCAYA
LINK ALTERNATIF JUDI BOLA ONLINE

Penyakit Asma adalah sejenis penyakit jangka panjang atau kronis pada saluran pernafasan di tubuh manusia yang di mana terdapat nya peradangan dan penyempitan saluran nafas yang menimbulkan sesak pada saat bernafas atau kesulitan dalam bernafas, yang juga dapat mengalami gejala lain seperti nyeri pada bagian dada yang di sertai batuk batuk dan penyakit tersebut juga dapat di derita oleh siapa saja baik usia muda atau pun lanjut usia. Terdapat beberapa faktor penyebab pemicu asma, yaitu :
- infeksi paru paru dan saluran nafas yang pada umum nya menyerang saluran nafas bagian atas seperti saat terkena flu
- Alergi terhadap bulu hewan atau serbuk bunga
- Paparan zat yang ada di udara seperti asap rokok, polusi udara, asap dari bahan kimia
- Faktor kondisi cuaca seperti cuaca dingin, cuaca panas yang memiliki kualitas udara yang buruk, cuaca lembab dan perubahan suhu tubuh yang drastis
- stres
- aktifitas olahraga yang berlebihan
- mengkonsumsi obat obatan penghilang rasa nyeri anti inflamasi nonsteroid ( aspirin, naproxen, dan ibuprofen ) serta obat obatan lain nya yang biasa di berikan pada penderita gangguan jantung atau hipertensi
- Alergi pada makanan
- Penyakit refluks Gastroesofageal (GERD ) yang di mana merupakan penyakit asam lambung naik ke arah kerongkongan sehingga meng iritasi saluran cerna bagian atas

Bagi seseorang yang memiliki penyakit Asma, biasa nya pada saluran pernafasan nya cenderung lebih sensitif di bandingkan dengan seseorang yang tidak memiliki riwayat atau mengalami penyakit asma di karena kan ketika paru paru ter iritasi oleh beberapa bagian di atas maka otot otot saluran pernafasan penderita asma akan menjadi kaku dan membuat saluran tersebut menyempit selain itu akan terjadi peningkatan produksi dahak yang menjadikan kesulitan dalam bernafas

Menurut penelitian ada beberapa faktor yang dapat meningkatkan resiko seseorang mengalami penyakit asma yaitu
- memiliki keluarga dengan riwayat penyakit asma
- mengidap penyakit bronkiolitis atau infeksi paru paru saat masih usia balita
- lahir dengan berat badan di bawah normal dan kurang dari dua kilogram
- kelahiran prematur
- terpapar asap rokok saat seseorang masih bayi yang di mana pada kasus ibu yang merokok saat hamil, resiko anak untuk menderita asma akan meningkat.

Terdapat dua tujuan di dalam pengobatan penyakit asma yang di mana adalah meredakan gejala dan mencegah gejala kambuh. Di perlukan juga rencana pengobatan dari dokter yang akan di sesuaikan dengan kondisi pasien yaitu dengan cara mengenali dan menangani gejala yang memburuk serta obat obatan yang harus di gunakan.

Previous
Next Post »