Penyakit HIV ( Human Immunodeficiency Virus ) & AIDS

Hai guys, apa kabar nya kalian semua para pembaca setia ku di mana pun kalian berada saat ini. Berjumpa lagi dengan saya Nindi yang di mana akan menemani hari kalian semua dengan memberikan informasi informasi mengenai dunia kesehatan dan berbagai informasi mengenai organ organ tubuh pada manusia. Tidak lupa juga saya ucapkan terima kasih sebesar besar nya karena para sahabat pembaca sekalian telah mau meluangkan waktu nya sejenak untuk membaca isi dari artikel saya yang sederhana ini dan tidak lupa juga saya doa kan di mana pun sahabat pembaca sekalian berada agar di berikan kesehatan dan kebahagiaan yang panjang selalu. Pada topik pembahasan kita pada hari ini adalah mengenai sebuah penyakit seksual menular yang mematikan yang sangat mungkin untuk tidak bisa sembuh dari penyakit tersebut dan di sebut dengan penyakit HIV ( Human Immunodeficiency Virus ) dan AIDS, berikut penjelasan nya.


HIV ( Human Immunodeficiency Virus ) adalah  merupakan sebuah virus yang dapat menyerang sistem kekebalan tubuh pada seseorang yang sedang menderita HIV ( Human Immunodeficiency Virus ) dan dapat melemahkan kemampuan tubuh untuk melawan infeksi dan sebuah penyakit. Sampai saat ini HIV masih belum bisa di sembuhkan namun ada pengobatan yang bisa di gunakan untuk memperlambat perkembangan HIV tersebut dan pengobatan tersebut juga dapat membuat penderita HIV bisa hidup lebih lama dan menjalani hidup yang normal. Dengan di lakukan nya diagnosis HIV dini dan penanganan yang efektif maka pengidap HIV tidak akan berubah menjadi AIDS yang di mana adalah merupakan stadium akhir dari infeksi virus HIV, pada tahap tersebut juga kemampuan tubuh seseorang melawan infeksi sudah hilang sepenuh nya.

Pada dasar nya virus HIV merupakan jenis virus yang rapuh yang di mana virus tersebut tidak mampu bertahan lama di luar tubuh manusia atau si penderita. HIV dapat di temukan di dalam cairan tubuh pada seseorang yang sudah ter infeksi dan cairan tubuh yang di maksud merupakan cairan sperma pada seorang pria, cairan vagina, cairan anus, darah dan Asi namun HIV tidak mampu menyebar dengan melalui cairan keringat dan urine. Pada umum nya virus HIV dapat terjangkit pada tubuh seseorang apabila seseorang tersebut melakukan hubungan seksual secara tidak aman, bergantian jarum suntik yang telah terkontaminasi seperti narkoba, melalui asi kepada bayi dalam masa kehamilan maupun ketika melahirkan dan menyusui, melalui seks oral, pemakaian alat bantu seks secara bergantian, melalui transflusi darah dari seseorang yang sudah terkena infeksi atau pun menderita penyakit virus HIV dan menggunakan alat suntik yang telah terkontaminasi dan berulang serta bergantian.

Meski belum di temui obat yang benar benar bisa menyembuhkan dan menghilangkan penyakit virus HIV pada manusia, namun langkah pengobatan HIV yang ada saat ini cukup efektif dan dapat membantu memperpanjang usia hidup seseorang bagi penderita HIV itu sendiri dan membantu mereka menerapkan hidup sehat. Terdapat obat obatan yang di kenal dengan nama Antiretroviral yang memiliki fungis untuk menghambat virus di dalam merusak sistem kekebalan tubuh. Tanpa pengobatan, sistem kekebalan tubuh pada penderita HIV akan menurun drastis dan cenderung akan membahayakan nyawa dan di sebut dengan stadium akhir atau AIDS.

Itu lah tadi penjelasan mengenai penyakit HIV AIDS, semoga bermanfaat untuk semua sahabat pembaca. Terima Kasih
Previous
Next Post »